Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Langkah-Langkah Uninstall Aplikasi Dapodikdas Versi 2.08

Salam Hangat dari Blog info Keguruan Alifah Azzahra | Admin ingin berbagi tentang Langkah-Langkah Unistal Aplikasi Dapodikdas Versi 3.00 Sebelum melakukan instalasi versi 3.00 , lakukan uninstall/ deinstalasi versi 2.08 terlebih dahulu. Jika tidak maka aplikasi akan mengalami crash/ bentrok dengan aplikasi sebelumnya.

PERINGATAN: Proses deinstalasi/ uninstall akan menghapus program pendataan dan databasenya. Pastikan Anda sudah melakukan sinkronisasi data.

Sebelum melakukan deinstalasi pastikan aplikasi pendataan sudah dihentikan atau ditutup. Dan profil-profil dalam bentuk excel di export semua. untuk memastikan memiliki salinan data.

Untuk melakukan deinstalasi aplikasi dapodikdas, klik Start -> Control Panel -> Program and Features, lalu pilih Dapodikdas, dan pilih [Uninstall] hingga muncul jendela seperti pada gambar.
Gambar 1 proses deinstalasi


Gambar 3.2 deinstalasi dapodikdas

Tekan Tombol [Yes] untuk meneruskan uninstall atau [No] untuk membatalkan uninstall.


Gambar 3.3 proses penghapusan berkas

Tunggu sampai proses deinstalasi selesai hingga muncul jendela sebagai berikut.


Gambar 3.4 halaman akhir deinstalasi

Proses deinstalasi selesai. 

Semoga artikel ini dapat membantu dan berguna, Jika ada pertanyaan silahkan bertanya pada kotak komentar yang sudah disediakan. Terimakasih. Lebih Jelasnya Silahkan Lihat Video Tata Cara Unistal Dapodikdas V 2.08 yang benar di bawah ini, Klik PLAY ....


Posting Komentar untuk "Langkah-Langkah Uninstall Aplikasi Dapodikdas Versi 2.08"